Spacewar, Game Pertama di Dunia
TENLIBRARY - Spacewar, Game Pertama di Dunia - Game memang terkadang sudah tidak bisa dipisahkan lagi dalam kehidupan setiap orang. Dengan memainkan sebuah game, seseorang akan merasa lebih tenang dan rilax. Memang sebenarnya itulah tujuan sebenarnya dari sebuah game.
Tetapi pernah timbul tidak pertanyaan dalam benak kamu, game apasih yang pertama kali dibuat didunia ?. Yap, itulah yang akan menjadi pembahasan saya kali ini.
Game yang digadang-gadang sebagai game pertama didunia adalah Spacewar. Game ini dibuat oleh Steve Russel sejak lebih dari 50 yang lalu. Dibandingkan dengan game yang sering kita mainkan lainnya, game Spacewar bisa dibilang sangat sederhana. Game ini dimainkan oleh dua orang pemain yang masing-masingnya akan mengendalikan kontrol dari pesawat ruang angkasa dan akan menyerang satu sama lain.
Spacewar diproduksi oleh Digital Equipment yang dibuat untuk PDP-1 komputer mini dengan bantuan sebuah tim pengembang, yang didalamnya terdapat Martin Graetz, Pete Simson, dan Dan Edwards. Merekalah yang telah berusaha keras untuk mengubah anggapan masyarakat yang menilai bahwa komputer hanya digunakan untuk kerja serius.
0 komentar:
PERATURAN BERKOMENTAR
1. Gunakanlah bahasa yang sopan saat berkomentar.
2. Dilarang Memasang link hidup pada saat berkomentar.
3. Dilarang SPAM !!!
4. Untuk menyisipkan catatan, gunakan [catatan].. CATATAN KAMU ...[/catatan]
5. Untuk menyisipkan gambar, gunakan [img]URL GAMBAR KAMU[/img]